Dengan desainnya yang ringkas dan ringan, WorkForce DS-360W ideal untuk solusi pemindaian saat bepergian. Ambil, ubah, simpan, dan ekspor dokumen yang dipindai dengan mudah melalui konektivitas Wi-Fi atau tanpa router nirkabel menggunakan Aplikasi Epson DocumentScan. Terlebih lagi, kelola file yang dipindai secara efisien dengan perangkat lunak manajemen dokumen kami
Scanner Type | ADF |
---|---|
Max Scan Size | F4 & Legal |
Paper Weight | 51.8 – 128 g/m2 (postcard: 128-230 g/m2) |
Optical Resolution | 600 x 600 dpi |
Speed | 300dpi: 25ppm (AC Adapter / Bulit-In Battery) |
Feature | Wi-Fi, Built-in Battery |
Warranty | 3 Tahun |
ADF Capacity | 20 Lembar (80 g/m2) |
NB | KARTU GARANSI FISIK SUDAH DIGANTI KE STIKER QR EPSON YG TERTEMPEL DI UNIT |